4 Cara Mendapatkan WiFi ID Gratis Terbaru 2022

Internet merupakan sebuah kebutuhan hampir semua orang saat ini. Salah satu cara untuk mendapatkan jaringan internet adalah dengan menggunakan WiFi ID milik Telkomsel. Di sini, kami sudah menyiapkan 4 cara mendapatkan WiFi ID gratis yang bisa kamu gunakan. Bagi kalian yang tidak tahu mengenai apa itu WiFi ID, WiFi ID adalah layanan internet publik yang … Read more

Cara Mengganti Tema Google Chrome Terbaru dan Terlengkap

Menurut beberapa sumber terpercaya menyebutkan bahwa, web browser yang paling banyak digunakan saat ini adalah Google Chrome. Salah satu kelebihan browser ini adalah bisa mengganti tema dan cara mengganti tema Google Chrome sangatlah mudah. Ada juga browser lain yang menempati peringkat kedua dan ketiga ditempati oleh Safari punya Apple dan Firefox milik Mozilla. Bila berbicara … Read more

4 Cara Membatasi Pengguna WiFi IndiHome dan Huawei

Dewasa ini internet sudah menjadi kebutuhan primer. Khususnya bagi orang yang bergelut di bidang digital. Maka dari itu jangan heran kalo di kantor atau tempat umum wajib punya akses ke jaringan internet. Tidak hanya di tempat umum, tapi di rumah-rumah juga sudah banyak yang menggunakan internet. Ada yang bilang buku itu jendela dunia, dan internet … Read more

5 Cara Reset HP Samsung Tanpa Harus ke Service Center

Mengetahui cara reset HP Samsung memang penting untuk penggunanya. Sebab Samsung menjadi salah satu brand paling terkenal di dunia. Serta jadi brand yang dipercaya sebagian besar orang. Saat menggunakan HP Samsung, baik itu series Galaxy, Note, atau Tab. Kamu mungkin menemukan bahwa HP yang kamu miliki mengalami masalah, misalnya saja lemot, aplikasi yang tiba-tiba keluar … Read more

2 Cara Mirror di Photoshop, Editor Pemula Wajib Coba

Bagi kamu para editor pasti nggak asing kan dengan software editing Adobe Photoshop. Yap, software ini digunakan untuk mengedit gambar hingga membuatnya mirror. Cara mirror di Photoshop sebenarnya mudah dengan menggunakan salah satu toolsnya. Di era yang serba digital, kita bisa dengan mudah mengedit gambar untuk berbagai kebutuhan sesuai keinginan kita. Salah satunya Adobe Photoshop, … Read more

7 Cara Mengaktifkan Wifi Di Laptop Windows 7/8/10 Dengan Mudah

WiFi merupakan sebuah media yang kita gunakan untuk mengakses internet pada perangkat kita. Dengan WiFi kita bisa terhubung dengan internet meskipun tanpa kabel sekalipun. Zaman yang semakin canggih membuat semua merk laptop membekali laptop keluarannya dengan salah satu fitur ini. Fitur yang memang tidak bisa kita pungkiri sangat membantu kita. Zaman dulu untuk mengakses internet … Read more

10 Cara Mengetahui Jenis Font Terbaru 2022 Secara Online dan Aplikasi

Kalian pernahkan menemukan bentuk tulisan yang unik ketika menjelajahi internet? Bentuk tulisan tersebut adalah sebuah font. Nah, kalau kalian penasaran dengan font apa yang barusan kalian temukan, kalian bisa mencoba cara mengetahui jenis font yang ada di bawah ini. Secara awam, font merupakan kumpulan dari sebuah model alfabet yang bisa kita gunakan dalam pengetikan kita. … Read more

4 Cara Download Lagu di Spotify Terbaru, Gak Ribet!

Ada ribuan lagu dari seluruh dunia di Spotify yang bisa kamu dengar secara gratis. Kamu pun bisa mendownloadnya dengan mudah untuk menemani kamu saat di perjalanan. Cara download lagu di Spotify ini bisa dilakukan di HP maupun laptop. Dengan mendownload lagu di HP maupun PC atau laptop, tentunya kamu tidak harus menghabiskan kuota atau mencari … Read more

7 Cara Cek Kecepatan Internet di PC/Laptop dan HP (Tepat dan Cepat)

Internet menjadi bagian penting dalam setiap kebutuhan hidup manusia pada saat ini. Hal ini dapat kita lihat dengan tersedianya internet di hampir setiap rumah, kantor, kafe, maupun sekolah. Terlebih di masa newnormal ini yang mengharuskan setiap pertemuan dengan daring atau online. Dari mulai sekolah sampai dengan pekerjaan dilakukan dari rumah. Namun, kamu pernah gak sih … Read more

Cara Menggunakan TeamViewer Terbaru 2022 (Remote PC/Laptop Jarak Jauh)

Mungkin beberapa dari kalian belum tahu apa itu TeamViewer? Nah, pada kesempatan kali ini penulis akan sedikit menjelaskan bagaimana cara menggunakan TeamViewer dengan mudah untuk kalian. TeamViewer merupakan sebuah software yang digunakan untuk meremote atau mengendalikan sebuah perangkat komputer dari jarak jauh secara free atau gratis. Aplikasi ini bisa dijalankan jika kedua perangkat mempunyai sebuah … Read more